cara pembuatan kaki palsu indonesia

Cara pembuatan kaki palsu Indonesia

Cara pembuatan kaki palsu Indonesia dibedakan berdasarkan jenis dan desain kaki palsu yang dibuat untuk pasien. kondisi, keluhan, dan kebutuhan pasien berbeda – beda sehingga membutuhkan kaki palsu yang berbeda juga.

cara pembuatan kaki palsu indonesia

Pembuatan kaki palsu yang sesuai akan sangat mempengaruhi kenyamanan penggunaan kaki palsu. Cara pembuatan kaki palsu Indonesia dilakukan oleh tenaga berpengalaman dan dibuat dengan bahan lokal ( dalam Negeri ).

Beberapa jenis kaki palsu Indonesia, antara lain :

  1. Kaki palsu endoskeletal ( kerangka di dalam )
  2. Kaki palsu eksoskeletal ( kerangka di luar )
  3. Kaki palsu atas lutut dengan konektor sendi
  4. Kaki palsu untuk sholat
  5. Kaki palsu sesuai level amputasi
  • Kaki palsu atas lutut
  • Kaki palsu bawah lutut
  • Kaki palsu tepat lutut
  • Kaki palsu tepat sendi panggul
  • Kaki palsu tepat mata kaki
  • Kaki palsu setengah telapak kaki

cara pembuatan kaki palsu indonesia

Adapun beberapa cara pembuatan kaki palsu Indonesia adalah melalui beberapa proses, antara lain :

  1. Pendataan pasien

Identitas pasien perlu diketahui, hal ini memudahkan administratife dan mengetahui kondisi pasien termasuk mengenai perihal penyebab amputasi. Hal ini juga bertujuan agar dapat ditentukan jenis kaki palsu yang sesuai dan tepat.

 

  1. Pengukuran

Pengukuran dilakukan hampir sebagai cara pembuatan kaki palsu Indonesia semua jenis. Pengukuran yang akurat akan mempengaruhi hasil kaki palsu yang dibuat, tentunya hal ini sangat mempengaruhi kenyamanan dan fungsional kaki palsu.

 

  1. Pencetakan socket

Pencetakan socket

  1. Perakitan desain
  2. Finishing